Friends with Benefits Justin Timberlake, Mila Kunis, Emma Stone Produksi Screen Gems dan Castle Rock Film ini menceritakan tentang dua sahabat (Kunis dan Timberlake) yang baru aja diputus pacar mereka masing-masing. Mereka kangen buat ngeseks dan memutuskan untuk menjalin hubungan tanpa emosi atau komitmen, hanya bersifat fisikal (baca; seks), tapi ternyata gak semudah yang mereka bayangin karena ternyata mereka pengen lebih dari itu. Premis seperti ini mungkin sudah pernah hadir di filmnya Natalie Portman dan Ashton Kutcher yang judulnya No Strings Attached. Tapi gua tertarik nonton karena trailer-nya lucu banget, kayaknya pertama kalinya gua ketawa di trailer film komedi romantis. Plus siapa sih yang bisa nolak Mila- hotter-than-hell -Kunis? Super 8 Elle Fanning, Amanda Michalka, Kyle Chandler Produksi Amblin Entertainment Di musim panas tahun 1979, sekelompok anak-anak jadi saksi kecelakaan kereta waktu mereka pengen ngesyut film pake kamera super 8. Segera mereka menganggap itu bu...